Planet Venus adalah planet kedua yang paling dekat dengan Matahari setelah Merkurius. Planet ini mendapatkan julukan sebagai ‘Dewi Cinta’ karena nama diambil dari salah satu dewi Romawi.

SVS - Venus in a Minute

Jadi, energi yang masuk terperangkap oleh naga4d atmosfer tebal Venus sehingga menyebabkan suhu permukaannya sangat panas. (lebih dari 471 derajat celcius).

Tak hanya sampai disitu. Berbeda dengan bumi, awan di Venus tidak menurunkan air melainkan asam sulfat yang dapat merusak jaringan kulit.

Venus dikenal sebagai planet yang paling terang di Tata Surya. Maka dari itu, Venus kerap dijuluki bintang kejora, bintang fajar, bintang senja, bintang timur, hingga bintang barat.

Namun, perlu diketahui bahwa itu hanyalah sebatas julukan. Cahaya yang muncul nyatanya bukan berasal dari planet Venus sendiri, melainkan juga matahari.

Yang membuatnya sangat terang adalah atmosfer yang dimiliki. Mengutip Destiny, atmosfer planet Venus sangat berbeda dari bumi karena sebagian besar tersusun atas gas-gas rumah kaca (gas nitrogen, karbon dioksida, dan sulfur dioksida.). 

Keunikan planet paling panas dan terang ini juga tidak sampai disitu. Venus rupanya memiliki arah rotasi yang terbilang sangat aneh.

Jadi, saat Bumi dan planet lainnya berotasi berlawanan arah jarum jam, Venus malah berputar sebaliknya, yakni searah jarum jam. Jadi, matahari disana akan terbit dari arah barat dan terbenam di timur.

Venus ternyata punya lebih banyak gunung berapi ketimbang Bumi. Faktanya, jumlah gunung berapi di sana paling banyak dibandingkan planet-planet tata surya lain.

Tekanan planet Venus berada di 900 meter-1 kilometer kedalaman laut. Dimana paru-paru dan yang lainnya bisa dengan mudah hancur. Untuk itu, jangan coba-coba berencana menetap disana.

Publicado en: Uncategorized
Buscar
Visitenos en:
  • Facebook
  • Twitter
  • Google Plus
  • Youtube